Guerrilla marketing, Pahami dan Rasakan Kejutannya

Apa yang kamu ingat ketika mendengar kata “Guerrilla” / “Gerilya”? Mungkin beberapa dari kamu akan ingat dengan sebuah strategi perang yang memanfaatkan kejutan, sembunyi-sembunyi, dan skala yang kecil agar pelaksanaannya efektif. Sama halnya dengan Guerrilla marketing, yang menjadi strategy untuk memasarkan produk atau jasa yang ditawarkan dengan tidak terang-terangan, untuk Read more…

ARTIKEL_METAMORPHOSYS_ORANG-ORANG BERLOMBA

Orang-orang Berlomba Menjadi Influencer, Apakah Masih Relevan?

Istilah influencer sudah cukup populer di kalangan masyarakat terutama para pengguna media sosial. Influencer adalah seseorang yang memiliki kemampuan memberikan influence (pengaruh) kepada orang lain dalam jumlah banyak (massa) untuk melakukan tindakan tertentu. Influencer akan membangun hubungan parasosial satu arah dengan para audiens atau yang biasa disebut dengan istilah trans-parasocial Read more…

SAMPUL_ARTIKEL_METAMORPHOSYS_INTERSHIP ACADEMY

Yuk kenalan dengan Metamorphosys Internship Academy dan jadilah bagian dari petualangan seru di Metamorphosys!

Raih kesempatan berharga dengan mengikuti program magang di Metamorphosys. Tingkatkan proses belajar dan perjalanan karir kamu dengan bergabung di program Metamorphosys Internship Academy. Metamorphosys adalah agensi kreatif dan digital yang berbasis di Tangerang. Nama Metamorphosys sendiri diambil dari istilah yang memiliki analogi mengubah larva menjadi kupu-kupu dengan proses yang luar Read more…

SAMPUL_ARTIKEL_METAMORPHOSYS_KEBOCORAN DATA

Sering Dengar Kebocoran Data di Media Sosial? Tidak Perlu Takut!

Penggunaan media sosial meningkat pesat di seluruh dunia dan telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari masyarakat modern. Seiring kemajuan teknologi, platform seperti Facebook, Instagram, Twitter, Tik Tok dan LinkedIn menyediakan platform bagi orang-orang untuk mencari informasi, bersosialisasi, dan berkomunikasi dengan orang di seluruh dunia. Penggunaan media sosial tidak hanya Read more…

SAMPUL_ARTIKEL_METAMORPHOSYS_PAKE AI MARKETING

Artificial Intelligence Marketing : Metode Baru untuk Kembangankan Bisnis

Artificial Intelligence Marketing telah hadir guna memberikan solusi kemudahan di bidang industri. Contoh mudah yang sering dijumpai yaitu teknologi AI pada chatbot. Perusahaan yang menggunakan AI pada chatbot akan lebih efisien menjawab pertanyaan-pertanyaan yang kebanyakan ditanyakan oleh user.  Dengan begitu, akan terasa lebih efisien baik dari sisi waktu maupun operasional Read more…

SAMPUL_ARTIKEL_BRAND GUIDELINES

Brand Guidelines: Buku Sihir Brand Kamu

Di dunia bisnis, istilah brand guideline merupakan istilah jamak terjadi. Sayangnya, sering kali diremehkan sebab dianggap kurang punya ‘power’ untuk mendongkrak penjualan. Padahal keberadaan ibarat sebuah kompas yang bisa mengarahkan sebuah brand dalam berkomunikasi dengan customer-nya. Ada seperangkat aturan yang merinci di berbagai elemen branding. Jika kamu mengikuti aturannya, sudah Read more…